DESAIN TEMPAT PARKIR SEPEDA MOTOR BERTINGKAT DENGAN SISTEM OTOMASI

Authors

  • Almadora Anwar Sani Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Ali Medi Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Irawan Malik Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Muchtar Ginting Politeknik Negeri Sriwijaya

Keywords:

Tempat Parkir, Sepeda Motor, Otomasi

Abstract

Parkir kendaraan khususnya sepeda motor saat ini membutuhkan lahan parkir yang luas. Seiring dengan meningkatnya jumlah sepeda motor setiap tahunnya lahan parkir menjadi semakin kurang dan sempit. Masalah lainnya dengan sistem parkir konvensional saat ini membuat parkir menjadi semrawut, ditambah tidak teraturnya pemilik kendaraan dalam memarkirkan kendaraannya dan menjamurnya juru parkir liar. Kebutuhan lahan parkir di perkotaan menjadi hal yang serius untuk ditangani seiring perkembangan kendaraan yang terus bertambah. Solusi dari permasalahan lahan parkir telah dicoba oleh Negara Maju dengan memanfaatkan parkir betingkat otomatis, yang dapat dekendalikan oleh  pengendara dengan mudah. Sistem parkir ini menggunakan sistem otomasi yang dikendalikan dengan komputer. Sistem parkir bertingkat otomatis yang dikembangkan saat ini disusun dengan vertikal keatas dan bisa dirancang untuk vertikal ke bawah tanah. Solusi parkir seperti ini menjadi alternatif untuk  menanggulangi lahan parkir yang mulai berkurang. Cara kerja sistem parkir otomatis menggunakan sistem pneumatik, sensor, kamera dan komponen mekanis untuk mengambil sepeda motor, memindahkannya ke seluruh slot parkir yang kosong. Luas area parkir 45 m2 tinggi bangunan 9 m, dengan daya tampung maksimum 20 sepeda motor. Tempat parkir ini dapat digunakan pada area perkantoran, pasar, mall, tempat rekreasi dan lokasi lainnya yang membutuhkan tempat parkir khususnya sepeda motor.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Almadora Anwar Sani, Politeknik Negeri Sriwijaya

Teknik Mesin POLSRI

Ali Medi, Politeknik Negeri Sriwijaya

Teknik Mesin POLSRI

Irawan Malik, Politeknik Negeri Sriwijaya

Teknik Mesin POLSRI

Muchtar Ginting, Politeknik Negeri Sriwijaya

Teknik Mesin POLSRI

References

1. Aries Sationo & Sisminto, 2010, “Autodesk Inventor Professional 2009”. Andi Yogyakarta, ISBN 978-979-29-1312-5
2. Bambang Sridadi, 2009, “Pemodelan dan Simulasi Sistem Teori, Aplikasi, dan Contoh Program dalam Bahasa C”. Informatika Bandung, ISBN 978-979-1153-76-8.
3. Firman Tuakia, 2008, “Pemodelan CAD 3D Menggunakan Inventor” Informatika Bandung, ISBN 978-979-1153-61-4..
4. Sutiawan Tresno., dkk, 2014, “Prototipe Sistem Parkir Bertingkat Otomatis Berbasis Programmable Logic Controller dan Scada-HMI”. Prosiding Seminar Ilmiah Nasional Komputer dan Sistem Intelijen (KOMMIT 2014) Univ. Guandarma. Vol 8 Oktober 2014, ISSN : 2302-3740
5. http://ide2gue.com (diakses 15/03/2017)
6. http://www.dannychoo.com (diakses 15/03/2017)

Downloads

Published

2018-04-30

How to Cite

Sani, A. A., Medi, A., Malik, I., & Ginting, M. (2018). DESAIN TEMPAT PARKIR SEPEDA MOTOR BERTINGKAT DENGAN SISTEM OTOMASI. AUSTENIT, 10(1), 1–10. Retrieved from https://jurnal.polsri.ac.id/index.php/austenit/article/view/871

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 > >> 

Similar Articles

1 2 3 4 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.