PENGARUH PENAMBAHAN KOMPONEN SUPER CHARGER PADA MOTOR BENSIN

Authors

  • Dwi Arnoldi Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Moch Yunus Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Soegeng Witjahjo Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Eka Satria Martomi Politeknik Negeri Sriwijaya

Keywords:

Motor bensin, super charger

Abstract

Super charger yang dimaksud pada penelitian ini adalah suatu perangkat keras yang berfungsi untuk menaikan tekanan udara memasuki intake manifold motor bakar torak. Tujuan modifikasi ini adalah untuk meningkatan prestasi mesin. Obyek penelitian adalah satu unit motor bensin 2 langkah dengan kapasitas mesin 25 cc.  Kegiatan penelitian ini akan menghasilkan perangkat keras yang dapat dioperasikan oleh mahasiswa maupun staf pengajar sebagai kegiatan praktikum maupun alat bantu mengajar (teaching aid). Penelitian ini menghasilkan juga perangkat lunak, berupa panduan/prosedur pengoperasian Super charger serta spesifikasi teknik dari prototipe mesin. Data dan konsep yang dihasilkan dari penelitian diharapkan dapat dijadikan acuan (referensi) untuk kegiatan penelitian lanjutan untuk mahasiswa maupun staf yang berminat untuk mengembangkan topik penelitian yang sejenis. Dari eksperimen serta analisis data diperoleh beberapa kesimpulan, antara lain:

  • Ada dampak signifikan berkaitan dengan penembahan komponen super charger terhadap perubahan perfomansi motor bensin.
  • Kondisi optimum yang dihasilkan antara lain :

Daya maksimum mesin, BHPmax = 792 Watt

Tekanan udara optimum, P0pt = 24 mm.Hg

Putaran Optimum mesin, Nopt = 8425 rpm

  • Peningkatan Daya mesin sebesar 9,69 %

 

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Dwi Arnoldi, Politeknik Negeri Sriwijaya

Teknik Mesin POLSRI

Moch Yunus, Politeknik Negeri Sriwijaya

Teknik Mesin POLSRI

Soegeng Witjahjo, Politeknik Negeri Sriwijaya

Teknik Mesin POLSRI

Eka Satria Martomi, Politeknik Negeri Sriwijaya

Teknik Mesin POLSRI

References

1. Beckwith T G and Buck N L., 1982, MECHANICAL MEASUREMENT., 3th edition, Addison Weslley, Inc.
2. Beer F P and Jhonstone, E.R., 1982, MECHANICAL ENGINEERING, DYNAMICS, Pradt & Whitney Publisher
3. Hald F and Teddy B., 1987, STATISTICS FOR ENGINEER, 3th edition, McGraw-Hill, Inc.
4. Holowenko, A.R., 1985, DYNAMICS OF MACHINERY, 2nd edition, John Willey & Sons, Inc.
5. Kent’s F, 1985, HANDBOOK OF MECHANICAL ENGINEERING, Power Volume, McGraw-Hill Book Company.
6. Maleev, TJ, 1982, INTERNAL COMBUSTION ENGINES, 4TH Edition, John Willey & Son’s Publisher.
7. Sigley J and Mitchell L D., 1982, MECHANICAL ENGINEERING DESIGN, International Edition, McGraw-Hill, Inc

Downloads

Published

2017-10-30

How to Cite

Arnoldi, D., Yunus, M., Witjahjo, S., & Martomi, E. S. (2017). PENGARUH PENAMBAHAN KOMPONEN SUPER CHARGER PADA MOTOR BENSIN. AUSTENIT, 9(2). Retrieved from https://jurnal.polsri.ac.id/index.php/austenit/article/view/869

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >> 

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.