APLIKASI UDARA BUANG AC UNTUK PENGERING PAKAIAN

Authors

  • Muchtar Ginting Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Karmin Karmin Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Moch Yunus Politeknik Negeri Sriwijaya

Keywords:

Pengering Pakaian, Udara AC

Abstract

Proses pengeringan pakaian merupakan kegiatan rutin di rumah tangga. Pengeringan pakaian di sinar matahari tergantung pada cuaca sedangkan pengeringan dengan mesin pengering yang sudah ada  memerlukan energi yang akan menambah biaya.  Untuk menyelesaikan masalah tersebut maka dirancang alat pengering pakaian yang hemat energi. Alat pengering pakaian yang dibuat terdiri dari dua ruangan yaitu ruang pemanas dan ruang tempat pakaian basah. Sumber pemanas alat ini menggunakan udara panas dari buangan AC window 0,75 Hp. berkapasitas sekitar 5  kg pakaian basah. Proses pencucian pakaian secara manual kemudian diperas dan dikibaskan dan selanjutnya dikeringkan dalam alat ini. Dari hasil percobaan dapat disimpulkan bahwa :proses pengeringan 8 baju daster membutuhkan waktu 40 menit, 8 baju kaos membutuhkan waktu 45 menit dan 8 celana panjang butuh waktu 55 menit dan kebersihan pakaian terjamin karena udara panas tidak bersentuhan dengan pakaian.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Muchtar Ginting, Politeknik Negeri Sriwijaya

Teknik Mesin POLSRI

Karmin Karmin, Politeknik Negeri Sriwijaya

Teknik Mesin POLSRI

Moch Yunus, Politeknik Negeri Sriwijaya

Teknik Mesin POLSRI

References

1. http://www.gaptekupdate.com/2011/10/ mengenal-simbol-simbol-label-padapakaian/
2. http://adelietamoet.blogspot.com/2012/01/ jangan-menjemur-pakaian-di-dalamrumah.html
3. http://www.otakku.com/2008/05/09/hydromatic-technologies/
4. http://fashiondmakeover.com/wpcontent/upload/2012/04/Simbol-DryClean-Loundry,png
5. Team Astro Total Solution, Cara kerja AC & prinsip kerja sistem AC ruangan ^ CV_ ASTRO.mht
6. J. P. Holman. HEAT TRANSFER, Mc Graw-Hill Book Company, New York, 1996.
7. Sadik Kakac & Yaman Yener. CONVECTIVE HEAT TRANSFER. CRC Press, Boca Raton, 1995.
8. DR. IR. NAZARUDIN SINAGA, MS.PERPINDAHAN PANAS JURUSAN TEKNIK MESIN UNDIP

Downloads

Published

2012-10-10

How to Cite

Ginting, M., Karmin, K., & Yunus, M. (2012). APLIKASI UDARA BUANG AC UNTUK PENGERING PAKAIAN. AUSTENIT, 4(02). Retrieved from https://jurnal.polsri.ac.id/index.php/austenit/article/view/791

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >> 

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.