PEMBUATAN HAND SANITIZER ALAMI DI DESA NAMU UKUR UTARA
DOI:
https://doi.org/10.36257/apts.v4i4.3573Kata Kunci:
Hand-sanitizer, daun sirih, Covid-19Abstrak
Meningkatnya wabah Covid-19 merupakan wabah serius yang sedang dihadapi masyarakat Indonesia, maka di wajibkan untuk menerapkan “5M†yaitu mencuci tangan, memakai masker, menjaga jarak, menjauhi kerumunan, dan mengurangi mobilitas. Saat ini masyarakat lebih memilih menggunakan Hand Sanitizer karena lebih mudah dan praktis. Tujuan penelitian ini adalah dengan melakukan penyuluhan dalam pembuatan hand sanitizer alami dengan memanfaatkan bahan alami yaitu daun sirih dan jeruk nipis, dengan upaya untuk mengatasi akan melonjaknya harga dan produksi Hand sanitizer di pasaran. Selain itu agar masyarakat mendapatkan pemahaman tentang pembuatan Hand Sanitizer dengan bahan alami. Hasil yang didapat dalam penelitian ini berupa handsanitizer alami berbahan alkohol 70% 300 ml, daun sirih 150 gr, dan perasan air jeruk nipis yang berguna sebagai aplikasi pencegahan penularan Covid-19.
Referensi
Ramanathan, K., Antognini, D., Combes, A., Paden, M., Zakhary, B., Ogino, M., … Brodie, D. (2020). Clinical features of patients infected with 2019 novel coronavirus in Wuhan, China. The Lancet, 395(January), 497–506.
Lai, C. C., Shih, T. P., Ko, W. C., Tang, H. J., & Hsueh, P. R. (2020). Severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2) and coronavirus disease-2019 (COVID-19): The epidemic and the challenges. International Journal of Antimicrobial Agents, 55(3). https://doi.org/10.1016/j.ijantimicag.2020.105924
Safitri, Yayang., dkk. 2021. Wujud Kepedulian KKN-DR Kelompok 7 UINSU Terhadap Wabah Covid-19 Di Desa Sei Mencirim Kutalimbaru. APTEKMAS Jurmal Pengabdian Kepada Masyarakat. Vol 4, No 3.
Mahmood, A., Eqan, M., Pervez, S., Ahmed, H., & Bari, A. (2020). Since January 2020 Elsevier has created a COVID-19 resource centre with free information in English and Mandarin on the novel coronavirus COVID- 19 . The COVID-19 resource centre is hosted on Elsevier Connect , the company ’ s public news and information , (January).
Harjito, Bambang., dan Rahmadhani Wahyunintyai, Fadhillah. 2021. Upaya Meningkatkan Pemahaman Masyarakat Dalam Mencegah Wabah Covid-19, Desa Bandung Rejo Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak. APTEKMAS Jurmal Pengabdian Kepada Masyarakat. Vol 4, No 2.
Ayu Ariningsih, Kadek., dkk. 2021. Analisis Dampak Penerapan Teknologi Bagi Masyarakat Di Masa Pandemi Covid-19. APTEKMAS Jurmal Pengabdian Kepada Masyarakat. Vol 4, No 3.
Moeljanto. Damayanti, R. (n.d.). Khasiat & manfaat daun sirih: obat mujarab dari masa ke semasa. AgroMedia, 2003.
Nurdin, J. A., Munir, R. S., & Setiabudi, R. J. (2012). ESSENTIAL OIL EXTRACT OF Citrus Aurantifolia L . HAS BETTER ANTIBACTERIAL EFFECT THAN SULFUR TOWARDS Staphylococcus epidermidis. Folia Medica Indonesiana, 48(3), 115–120. Retrieved from http://www.journal.unair.ac.id/filerPDF/fmid1273f694efull.pdf.
Razak, A., Djamal, A., & Revilla, G. (2013). Uji Daya Hambat Air Perasan Buah Jeruk Nipis (Citrus aurantifolia s.) Terhadap Pertumbuhan Bakteri Staphylococcus Aureus Secara In Vitro. Jurnal Kesehatan Andalas, 2(1), 05.
Perayanti Sinaga, Dian., dkk. (2021). Pelatihan Pembuatan Hand-Sanitizer Alami dari Daun Sirih Guna Mencegah Penyebaran Covid-19 di Nagori Tigaras. Dedikasi Sains dan Teknologi Jurnal Pengabdian Masyarakat. Vol 1 (1) : 13 – 16.
Lamote, Hasrin., Arham, Zul., Ismaun, Ismaun. (2020). Sosialisasi Pembuatan dan Manfaat Hand Sanitizer Daun Sirih Untuk Aplikasi Pencegahan Penularan Covid-19. Jurnal Mandala Pengabdian Masyarakat. Vol 1 (2) : 46 – 53.
Kurnia Lestari, Rahma., Amalia, Ella., dan Yuwono. (2018). Efektivitas Jeruk Nipis (Citrus aurantifolia swingle) Sebagai Zat Antiseptik Pada Cuci Tangan. JKK. Vol 5 (2) : 55 – 65.
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2021 Aptekmas Jurnal Pengabdian pada Masyarakat
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.