PENGARUH VARIASI TEMPERATUR TEMPERING TERHADAP KEKERASAN DAN KETANGGUHAN BAJA AISI 4340
DOI:
https://doi.org/10.5281/zenodo.6383845Keywords:
Hardening, Tempering, AISI 4340, Oli, Uji Kekerasan Metode Rockwell, Uji ImpakAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh temperatur tempering terhadap kekerasan dan ketangguhan baja AISI 4340, dengan temperatur tetap dan holding time tetap pada proses hardening, setelahnya menggunakan variasi suhu dan holding time tetap. Penelitian ini melakukan heat treatment hardening dan tempering. Guna mendapatkan hasil kekerasan dengan menggunakan uji kekerasan Rockwell dan hasil ketangguhan dengan menggunakan uji Impact. Analisa data hasil uji menggunakan Analysis of Varians (Anova). Hasil penelitian ini didapatkan bahwa nilai kekerasan menurun setelah dilakukan proses tempering dengan nilai kekerasan terendah pada suhu 650ËšC dengan nilai 29 HRC, sedangkan nilai ketangguhan meningkat setelah dilakukan proses tempering pada suhu 650ËšC dengan nilai 0,1483 J/mm2..
Downloads
References
Azizi, M.J, Jatimurti, W, Rochiem, R.2019. Analisis .Pengaruh .Variasi .Temperatur .dan .Waktu Tahan. Tempering Terhadap .Kekerasan Baja ASSAB 705 Yang Di Hardening Untuk Aplikasi Poros Pompa Multistage. Vol.8 No.1. http://ejurnal.its.ac.id/index.php/teknik/article/view/38059.
Effendi, S. 2009. Pengaruh Perbedaan Waktu Penahanan Suhu Stabil Terhadap Kekerasan Logam. Vol 1 No 1. Tekmik Mesin Politeknik Negeri Sriwijaya. https://jurnal.polsri.ac.id/index.php/austenit.
Prabowo, Aryo Aji. 2019. Pengaruh .Media .Pendingin Pada Proses Quenching Terhadap Kekerasan, Struktur Mikro, Dan Kekuatan Bending Baja AISI 1010. Teknik .Mesin .Universitas .Negeri Semarang. https://lib.unnes.ac.id/36151/.
Rizkiawan, M.A, Romli, & Satria, E. 2020. Pengaruh Media Pendingin dan Suhu Pada Proses Pemanas Induksi Terhadap Nilai Kekerasan Baja JIS SUP 9 Sebagai Bahan Alternatif Pahat Bubut HSS. Vol 1 No.1. Teknik mesin Politeknik Sriwijaya. https://jurnal.polsri.ac.id/index.php/machinery.
Syahril, M. 2013. Analisa .Kegagalan Poros Roda Belakang. Balai Besar Teknologi Kekuatan Struktur (B2TKS). Tangerang. Vol. 28 No.2. http://ejurnalmaterialmetalurgi.com/index.php/metalurgi.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Authors and Publisher
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to MACHINERY: Jurnal Teknologi Terapan as publisher of the journal. Copyright encompasses rights to reproduce and deliver the article in all form and media, including reprints, photographs, microfilms, and any other similar reproductions, as well as translations.Â
MACHINERY: Jurnal Teknologi Terapan and the Editors make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in MACHINERY: Jurnal Teknologi Terapan are the sole responsibility of their respective authors and advertisers.