PEMANFAATAN LIMBAH SERBUK BESI UNTUK BAHAN SELUBUNG RUANG BAKAR KOMPOR BIO-MASS TIPE ROKET
Keywords:
Limbah, Serbuk Besi dan Bio-MassaAbstract
Kompor adalah alat yang digunakan untuk memasak, menggoreng dan merebus, kebanyakan orang biasanya menggunakan kompor minyak dan gas dalam kegiatan memasak di rumah tangga mereka. Kompor menurut jenisnya ada bermacam ragam, diantaranya kompor gas, kompor minyak tanah, kompor listrik dan masih banyak lainnya. Namun jarang orang menggunakan kompor bio-mass, yang pada dasarnya banyak keuntungan yang dapat diperoleh dengan menggunakan kompor bio-mass ini, salah satu yaitu memanfaatkan sampah organik yang tidak digunakan sehingga bermanfaat dan berdaya guna sebagai bahan bakar. Maka dari itu dilakukan pembuatan kompor bio-mass dengan menggunakan serbuk besi dan campuran semen sebagai perekatnya untuk menggantikan batu tahan api atau pun selubung pipa besi. Kompor ini berbeda dengan yang lainnya dan menggunakan bahan bakar yang mudah didapat seperti arang kayu, tempurung kelapa atau sabut kelapa. Hasilnya menunjukkan kompor ini dapat mencapai suhu 146°C dalam waktu 40 menit untuk konsumsi bahan bakar Tempurung kelapa 1 kg.Downloads
References
2. D. Wood Bernard, Harahap Zulkifli. Penerapan Termodinamika, 1988, Jilid 2, Jakarta, Penerbit Erlangga,.
3. Filino Harahap (Trans). 1987. Thermodinamika Teknik. Jakarta: Erlangga.
4. Hagendoorn. J.J.M, Sujono (Trans). 1999. Kontruksi Mesin. PT. Rosda Jaya Putra, Jakarta.
5. Suhut Simamora dkk. 2006. Membuat Biogas Pengganti Bahan bakar Minyak & Gas Dari Kotoran Ternak. Jakarta: PT. AgroMedia Pustaka.
6. Sumanto. 1996. Pengetahuan Bahan untuk Teknik Mesin dan Listrik. Yogyakarta: Andi Offset.
7. ……..., Harga Minyak Mendekati Level $100 US. 12 Desember 2007. Jakarta: Kompas.
8. Sularso, Ir MS.ME. Dan Suta Kiyokatsu. Dasar Perencanaan dan Pemilihan Elemen Mesin, 1997, Jakarta, Pradya Paramita
9. Suyitno, Ir. Mekanika Teknik 2, 1995, Bandung, Pusat Pengembangan Pendidikan Politeknik.
10. Prijionoarko. Mcs, Frank Krieth. Prinsip-Prinsip Perpindahan Panas, 1985, Edisi ketiga, Jakarta, Penerbit Erlangga
11. Ramadhani, Kompor Briket Ramah Lingkungan, 2007, Laporan Akhir Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang.
12. ........... Kajian Terhadap Semen Sebagai Calon Barang Kena Cukai Dalam Rangka Ekstensifikasi Obyek Bkc,
13. www.beacukai.go.id/library/data/Se men.htm, diundu 3 Maret 2009.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, Authors retain copyright and grant the AUSTENIT right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
AUSTENIT, the Editors and the Advisory International Editorial Board make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in AUSTENIT are the sole responsibility of their respective authors and advertisers.