ANALISA BAHAN POROS DENGAN MENGGUNAKAN UJI TARIK TERHADAP PERFORMANCE APRON FEEDER YANG DIGUNAKAN PADA SHAFT OUTPUT GEARBOX DI UNIT DERMAGA PT BUKIT ASAM Tbk.KERTAPATI

Main Article Content

Ardiansyah Ardi
Muhhammad Yunus
Ahmad Zamheri

Abstract

Apron feeder adalah sebuah alat yang mempunyai fungsi yaitu  memindahkan material batu bara dari pembuangan pertama kereta api ke belt conveyor. Apron feeder memiliki sebuah gearbox yang berfungsi memperlambat putaran dari motor listrik  ke turbo coupling melalui gearbox, lalu putaran diteruskan ke gear pinion(shaft input) dan gear pinion meneruskan putaran dari ke geardrive(shaft out put), danshaft out put ini memutar apron feeder untuk mengantar batu bara dari pembuangan pertama kereta api ke beltconveyor. Shaft ouput pada gearbox selalu mengalami kegagalan structure material sehingga perlu dilakukan penelitian untuk mengetahui perbandingan bahan yang tepat sehinggamengetahuibagaimana cara mengatasikerusakan yang sering terjadi pada shaft output. Penelitian ini menggunakan metode membandingkan bahan pada shaft melaluipengujian tarik dan pengujian komposisi.  Hasil dari pengujian akan dianalisis sehingga bisa digunakan untuk menentukan bahan shaft yang tepat agar dapat meminimalisir kegagalan fungsi dari shaft output yang berupa crack dan memaksimalkan performance dari shaft ouput apron feeder.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Ardi, A., Yunus, M., & Zamheri, A. (2021). ANALISA BAHAN POROS DENGAN MENGGUNAKAN UJI TARIK TERHADAP PERFORMANCE APRON FEEDER YANG DIGUNAKAN PADA SHAFT OUTPUT GEARBOX DI UNIT DERMAGA PT BUKIT ASAM Tbk.KERTAPATI. MACHINERY: Jurnal Teknologi Terapan, 2(2), 116–121. https://doi.org/10.5281/zenodo.5812368
Section
Articles

References

Ade, Herlina Putri. 2020. Analisa Kegagalan Komponen Chain Conveyor Pada Apron Feeder Coal Handling Facility PT Bukit Asam Tbk. Universitas Tridinanti Palembang.

Asia. 2018. Analisis Kegagalan Pada Shaft Gearbox Mesin Palletizer di PT Holcim Tbk. Tuban. Fakultas Teknologi Industri Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya.

Faktor keamanan = faktor kamanan statis - Bing images. Diakses pada 10/7/2021

Firmansyah. 2020. Uji komposisi url://www.detech.co.id/uji-metalografi/. Diakses pada 8/2/2021.

Jatmiko. 2019. Analisa Kekuatan Puntir Dan Kekuatan Lentur Putar Poros Baja ST 60 Sebagai Aplikasi Perancangan Bahan Poros Baling-Baling Kapal. Universitas Diponegoro.

Sales. 2019. Apa yang dimaksud dengan Uji Tarik? url://www.alatuji.com. Diakses pada 8/2/2021

Zainuri. 2019. Tegangan Maksimum dan Faktor Keamanan Pada Poros Engkol Daihatsu Zebra Espass Berdasarkan Metode Numerik. Universitas Mataram.