PEMBUATAN SISTIM PREVENTIVE MAINTENANCE PADA BENGKEL PRODUKSI POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA BERBASIS APLIKASI

Authors

  • Ahmad Junaidi Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Indra Gunawan Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Taufikurrahman Taufikurrahman Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Syamsul Rizal Politeknik Negeri Sriwijaya

Keywords:

sistim database, sistim informasi manajemen, preventive maintenance, SDLC

Abstract

Mesin adalah tulang punggung proses produksi, oleh sebab itu kondisi mesin melalui maintenance harus dijaga supaya tetap dalam keadaan optimum. Peran teknologi informasi sangat diperlukan sebagai alat bantu menjaga kondisi optimum mesin-mesin yang ada, misalnya melalui software yang disebut Sistim Informasi Manajemen (SIM). Di dalam laporan akhira ini peneliti merencanakan pembuatan SIM yang didalam pengaplikasiaannya akan diterapkan di Bengkel Produksi Jurusan Teknik Mesin Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang yang disebut dengan Sistim Informasi Preventive Maintenance (SIPM) dengan menggabungkan teori Preventive Maintenan (PM) dan sistem Database. Proses perancangan software menggunakan metode Systems Development Life Cycle (SDLC), yang meliputi: plan, analisa, desain, implementasi dan testing. Alat pengembang yang digunakan adalah Microsoft Access 2010 beserta bahasa pemrograman Visual Basic for Application (VBA).

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Ahmad Junaidi, Politeknik Negeri Sriwijaya

Mechanical Engineering

Indra Gunawan, Politeknik Negeri Sriwijaya

Mechanical Engineering

Taufikurrahman Taufikurrahman, Politeknik Negeri Sriwijaya

Mechanical Engineering

Syamsul Rizal, Politeknik Negeri Sriwijaya

Mechanical Engineering

References

1. Michael Halvorson, (2002). Step by Step Microsoft Visual Basic Profesional in PT Elex Media Komputindo kelompok Gramedia-Jakarta.

2. Baskerville., R. L. (1999). Investigating Information System with Action Research Cummunication of the AIS.2(19).

3. Ulil A, FidaHusin, Sri Rejeki Wahyu Pribadi, Muhammad Sholikin Arif, 2016.Jurnal Teknik ITS Vol “Perancangan SistemInformasi Berbasis Komputer untuk Manajemen Perawatan Fasilitas Industri Manufaktur Kapal ”.

4. Mochamad Choiri, Purnomo Budi Santoso, Arif Rahman, 2011. Proceeding Seminar Nasional Teknik Industri dan Kongres BKSTI VI 2011, “Rancang Bangun Software Sistem Informasi Preventive Maintenance Untuk Industri Kecil Menengah”.

5. Muhamad Fitra Syawall, Endang Puji astuti, 2016. Indonesian Journal on Software Engineering.“ Perancangan Aplikasi Mobile Berbasis Android Untuk Pemeliharaan Mesin Produksi Pada PT. Temprint”.

6. Arief Sanuel Gunawan, Ari Setiawan, Febryci Legirian, 2017. Jurnal Teknologi dan Sistim Informasi, “ Perancangan Maintenance Management Information System untuk Unit Pemadam Kebakaran “.

7. Nakajima, Seiichi, 1989, “Implementing Total Productive Maintenance. Tokyo: Japan Institute for Plant Maintenance”.

Downloads

Published

2019-12-27

How to Cite

Junaidi, A., Gunawan, I., Taufikurrahman, T., & Rizal, S. (2019). PEMBUATAN SISTIM PREVENTIVE MAINTENANCE PADA BENGKEL PRODUKSI POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA BERBASIS APLIKASI. AUSTENIT, 11(1), 16–20. Retrieved from https://jurnal.polsri.ac.id/index.php/austenit/article/view/1801

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>