PENERAPAN MARKETING 4.0 DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEBERHASILAN KEGIATAN PROMOSI PEMASARAN POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA

Authors

  • Ummasyroh Ummasyroh Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Yusnizal Firdaus Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Titi Andriyani Politeknik Negeri Sriwijaya

DOI:

https://doi.org/10.5281/zenodo.3865195

Keywords:

Marketing 4.0, promosi pemasaran

Abstract

Penelitian ini mengangkat masalah: a)  Apakah menurut pendapat para siswa, Politeknik Negeri Sriwijaya sudah menerapkan Marketing 4.0 secara optimal dalam mempromosikan Politeknik Negeri Sriwijaya?  b. Faktor-faktor apa sajakah yang menghambat penerapan Marketing 4.0 sebagai media pemasaran digital dalam mempromosikan Politeknik Negeri Sriwijaya?.  Model yang digunakan untuk penelitian ini adalah menggunakan persentase dari jawaban responden.  Untuk melihat persentasi dari jawaban responden terhadap pertanyaan-pertanyaan yang ada pada kuesioner maka digunakan rumus Indeks Skor (IS).  Analisis data digunakan dalam penelitian ini adalah dengan cara mengumpulkan data-data yang kemudian diolah dengan menggunakan analisis kuantitatif, analisis kualitatif dan analisis komparatif.  Kesimpulan dari penelitian ini adalah Politeknik Negeri Sriwijaya dalam  menerapkan Marketing 4.0 berdasarkan penilaian dari para siswa SMAN 8, SMAN 4, SMAN 2 menyatakan bahwa semua pernyataan mendapatkan nilai rata-rata di atas 80% dan termasuk dalam kategori interprestasi skor (IS) “Sangat Kuatâ€.  Penilaian berbeda yang diberikan oleh para siswa dari SMAN 1 Palembang yang memberikan nilai rata-rata 70% dan termasuk dalam kategori interprestasi skor (IS) = “Kuatâ€.  Faktor-faktor yang dapat menghambat penerapan Marketing 4.0 sebagai media pemasaran digital dalam mempromosikan Politeknik Negeri Sriwijaya adalah sarana dan prasarana yang belum memadai seperti seringkali web site Polsri tidak berfungsi dengan baik (down) apalagi bila grafik penggunaannya meningkat.

References

Hassim, Andreas. 2019. Revolusi Model Bisnis Pada Era Industri 4.0. https://id.beritasatu.com/home/revolusi-model-bisnis-pada-era-industri-40/147399, Diakses tanggal 12 Maret 2019.
Kotler, Philip, dkk., 2019. Marketing 4.0 Moving From Traditional To Digital. Published by John Wiley & Sons, Inc., Hoboken, New Jersey Published simultaneously in Canada
Kotler, Philip, dkk., 2019. Marketing 4.0 Bergerak Dari Tradisional Ke Digital (Terjemahan). Published by John Wiley & Sons, Inc., Hoboken, New Jersey Published simultaneously in Canada . Jakarta: PT Gramedia.

Kurniawan, Sigid. 2019. Mengenali Tiga Paradoks Pemasaran., http://marketeers.com/mengenali-tiga-paradoks-pemasaran-di-post-truth/. Diakses tanggal 12 Maret 2019.

Kurniawan, Sigid. 2019. Memahami Marketing 4.0 Dalam Konteks Ekonomi Digital. http://marketeers.com/mengenal-marketing-4-0-dalam-konteks-ekonomi-digital/. Diakses tanggal 12 Maret 2019.

Anonim. 2017. 13 Faktor Penting Pemasaran Digital Untuk Para Praktisi. https://jakartaurbanhosting.com/13-faktor-penting-pemasaran-digital/. Diakses pada tanggal 28 Oktober 2019.
Saputra, Memed. 2019. Marketing 4.0. https://mbi.ilearning.me/2018/05/11/marketing-4-0/.Diakses tanggal 12 Maret 2019.

Downloads

How to Cite

Ummasyroh, U., Firdaus, Y., & Andriyani, T. (2020). PENERAPAN MARKETING 4.0 DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEBERHASILAN KEGIATAN PROMOSI PEMASARAN POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA. Jurnal Riset Terapan Akuntansi, 4(1), 96–104. https://doi.org/10.5281/zenodo.3865195