Rancang bangun sistem pendeteksi banjir pada waduk menggunakan water level sensor berbasis IOT (internet Of Things)

Authors

  • Agung Maulana Wicaksono Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Yordan Hasan
  • A. Rahman

DOI:

https://doi.org/10.5281/zenodo.7328816

Abstract

Banjir merupakan bencana alam yang sering terjadi di Indonesia, terkadang banjir terjadi kapan saja saat hujan turun dan di saat penghuni sedang tidak ada di rumah yang dapat mengakibatkan kerugian materil. Perancangan ini bertujuan untuk menghasilkan sistem untuk mengetahui kemungkinan terjadi banjir sebelum memasuki rumah menggunakan peringatan berupa web sistem pendeteksi banjir. Sistem pendeteksi banjir peringatan dini menggunakan Nodemcu8266 sebagai mikrokontroler berbasis internet of things (IOT) yang mengendalikan sensor ultrasonik dan sensor pendeteksi air dalam mendeteksi banjir serta ketinggiannya. website yang menginformasikan ketinggian air dan keadaan sensor pendeteksi air. Hasil dari penelitian ini adalah telah dibangun sebuah sistem pendeteksi banjir peringatan dini menggunakan Nodemcu8266 dan sensor Ultrasonic yang memudahkan pengguna untuk mengetahui keadaan luapan air di waduk pengguna.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2021-11-24