PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PADA POLITEKNIK DARUSSALAM PALEMBANG

Authors

  • Yahya Yahya Politeknik Negeri Sriwijaya

Keywords:

Kualitas Pelayanan, Persepsi, Kepuasan

Abstract

Tulisan ilmiah ini dimaksudkan untuk mengetahui tentang sejauhmana persepsi mahasiswa terhadap kualitas pelayanan yang telah dirasakan, khususnya pada Politeknik Darussalam Palembang. Dalam penelitian ini responden yang menjadi sampel adalah mahasiswa yang aktif sebanyak seratus orang, dengan menggunakan kuesioner sebagai instrumen penelitian dan pengambilan data menggunakan metode purposive sampling, didapat hasil koefisien korelasi sebesar 89,3 persen, yang berarti bahwa delapan puluh sembilan persen lebih kualitas pelayanan memberikan kontribusi yang sangat kuat terhadap kepuasan mahasiswa dan selebihnya dipengaruhi oleh faktor diluar model.

Author Biography

Yahya Yahya, Politeknik Negeri Sriwijaya

Administrasi Bisnis

References

Hasan, Ali. 2013. Marketing dan Kasus-kasus Pilihan. Yogyakarta: Center of Academic Publishing Service.
Irawan, Handi P. 2002. 10 Prinsip Kepuasan Pelanggan. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Lupiyaodi, Rambat dan A. Hamdani. 2006. Manajemen Pemasaran Jasa. Jakarta: Salemba Empat.
Laksana, Fajar. 2008. Manajemen Pemasaran. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Nasution, M. Nur. 2004. Pemasaran Jasa Terpadu. Bogor: Ghalia Indonesia.
Sugiyono. 2007. Metode Penelitian Administrasi. Bandung: Alfabeta.
Tjiptono, Fandy. 2008. Strategi Pemasaran Edisi III. Yogyakarta: Andi Yogyakarta.
Umar, Husein. 2002. Riset Pemasaran dan Perilaku Konsumen. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama
Umar, Husein. 2013. Metode Penelitian untuk Skripsi dan Tesis Bisnis. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada
Yusi, Syahirman. dan Umiyati Idris. 2009. Metodologi Penelitian Ilmu Sosial (Pendekatan Kuantitatif). Palembang: Citra Books Indonesia.

Downloads

Published

2016-05-30