Peran Kredibilitas Endorser Dalam Meningkatkan Minat Pembelian Produk

The Role of Endorser Credibility in Increasing Product Purchase Interest

Authors

  • Heni Yuvita Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Imas Permatasari Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Nabila Nur Aisyah Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Indah Raya Permata Universitas Sriwijaya

DOI:

https://doi.org/10.5281/zenodo.14755314

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran kredibilitas endorser dalam mempengaruhi minat beli produk Safi di Indonesia. Responden dalam penelitian ini adalah pengguna internet yang pernah melihat endorsement Safi di platform media sosial seperti YouTube dan Instagram, tetapi belum pernah membeli produk tersebut. Desain penelitian yang digunakan adalah systemic random sampling. Ukuran sampel dalam penelitian ini adalah 240. Pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner yang disebarkan secara daring melalui media sosial. Data dianalisis menggunakan software Partial Least Squares (PLS). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kredibilitas endorser mempengaruhi minat beli. Agar dapat mempengaruhi banyak orang, maka endorser harus memiliki kredibilitas agar pesan dapat tersampaikan dan mampu mempengaruhi khalayak dengan baik.

Downloads

Published

2025-01-28

How to Cite

Yuvita, H., Permatasari, I., Aisyah, N. N., & Permata, I. R. (2025). Peran Kredibilitas Endorser Dalam Meningkatkan Minat Pembelian Produk : The Role of Endorser Credibility in Increasing Product Purchase Interest. Jurnal Aplikasi Manajemen Dan Bisnis, 5(1), 65–75. https://doi.org/10.5281/zenodo.14755314